Perbedaan Yeast (Ragi) dan Bakteri

Perbedaan ragi (yeast) dan bakteri adalah:

  • yeast merupakan eukariota sedangkan perbedaan bakteri adalah prokariota. 
  • perbedaan kingdom; yeast berasal dari kingdom Fungi (kerajaan Jamur) sedangkan bakteri kingdom Monera. 
  • perbedaan organel; ragi memiliki organel yang terikat membran, tetapi perbedaan pada bakteri tidak memiliki organel yang terikat membran.
  • perbedaan lain antara sel-sel yest dan bakteri adalah adanya kitin di mana merupakan komponen utama dari dinding sel ragi, dan murein adalah komponen utama dari dinding sel bakteri. 
  • perbedaan nukleus; yeast mempunyai nukleus tunggal per sel, tetapi bakteri tidak memiliki nukleus.
Selain mempunyai perbedaan, keduanya juga punya kesamaan. Yeast dan bakteri adalah organisme uniseluler. Dinding sel mengelilingi sel keduanya, dan baik yeast maupun bakteri dapat mengalami respirasi anaerob.
Selain mempunyai perbedaan, keduanya juga punya kesamaan. Yeast dan bakteri adalah organisme uniseluler. Dinding sel mengelilingi sel keduanya, dan baik yeast maupun bakteri dapat mengalami respirasi anaerob.

Persamaan Yeast dan Bakteri

  • Yeast dan bakteri adalah organisme uniseluler.
  • Mereka (bakteri & yeast) memiliki dinding sel yang terbuat dari polisakarida.
  • Keduanya menjalani respirasi anaerob.
  • Bakteri serta ragi melakukan pencernaan ekstraseluler.
  • Bakteri maupun ragi adalah heterotrof.
  • Sistem reproduksi aseksual dan seksual.
  • Baik ragi juga bakteri bisa bersifat saprofit atau parasit. Oleh karena itu, selain bisa dimanfaatkan manusia, keduanya dapat menyebabkan penyakit pada tumbuhan dan hewan.
  • Antibiotik digunakan untuk mengobati infeksi jamur dan bakteri.

Plengdut Info

  1. Ragi: Jamur mikroskopis, terdiri dari sel oval tunggal yang berkembang biak dengan tunas, dan mampu mengubah gula menjadi alkohol dan karbon dioksida dalam proses yang disebut fermentasi etanol.
  2. Bakteri: Anggota kelompok besar mikroorganisme uniseluler, bakteri mengandung dinding sel tetapi organel bakteri tidak melekat membran dan bakteri tidak memiliki nukleus.

Komentar